24.5.13

Press Release MANGROVEFIESTA KOMPAS KAMPUS, 12 – 13 Juni 2013, UNDIP Pleburan, Semarang

Semarang - KeSEMaTBLOG. Tahun ini, KeSEMaT kembali dipercaya oleh pihak KOMPAS Jakarta, untuk menyelenggarakan program nasional bergengsi KOMPAS KAMPUS, Green Living and Youth Creativity (GLnYC). Dengan mengusung tema MANGROVEFISTA : Pesta MANGROVER Indonesia, KeSEMaT akan mengimplementasikan programnya di Auditorium Imam Bardjo, Kampus UNDIP, Pleburan, Semarang, pada tanggal 12 - 13 Juni 2013.

Banyak sekali kegiatan dan acara yang akan dilaksanakan, dan semuanya tentang mangrove, sebagai salah satu cara KeSEMaT dalam turut serta berkontribusi menyelamatkan ekosistem mangrove di Indonesia bahkan dunia. Berikut ini adalah beberapa acara penting MANGROVEFIESTA, di hari pertama dan kedua :

Hari 1 (12 Juni 2013)
1. Gerakan Koin Untuk Mangrove (KUMANG)
2. Mangrove Campaign and Stand Fair (MANGROVEFIESTA Inspironment – Inspiration of Environment) - 20 Organisasi Mangrove dan Lingkungan di Indonesia.
3. Coastal Costplay (Coastplay) for Green Coastal and Clean Environment
4. Green Coastal and Clean Environment (GCCE) Campaign
5. KOMPAS Workshop Photography
6. Pembagian Seribu Kendler Gratis
7. Launching Logo MANGROVER Dunia - Pemutaran Film "Serasah Senja"
8. Lomba Gambar dan Mewarnai MaANGROVER Cilik (MANGCIL)
9. Mangrove Theatrical

Hari 2 (13 Juni 2013)
1. Jalan Sehat MANGROVEFIESTA
2. 1000 Mangrove Association Planting for Green Environment
3. Batik Bakau Workshop with Mangrove Art and Mangrove Fashion Show
4. Tupperware Green Living Talkshow. Moderator : Melanie Soebono dan Speaker : Inayah Wahid
5. Workshop Smart Kitchen : Fun Cooking with Chef and Mas Jamang (Jajanan Mangrove)
6. Mangrove Dance Competition
7. MANGROVEFIESTA Awarding Night and Band Parade. Guest Star : Efek Rumah Kaca

Ikuti juga berbagai lomba/kompetisi MANGROVEFIESTA, yang peraturannya bisa dilihat dengan cara klik, di masing-masing jenis lomba/kompetisi di bawah ini :

1. GRATIS! Deadline 13 Juni 2013, Ayo DAFTAR Workshop MANGROVEFIESTA - KOMPAS KAMPUS!
2. Deadline 8 Juni 2013, Ayo DAFTAR Dance Competition MANGROVEFIESTA - KOMPAS KAMPUS!
3. GRATIS! Deadline 13 Juni 2013, Ayo DAFTAR Jalan Sehat dan Tanam Mangrove MANGROVEFIESTA - KOMPAS KAMPUS!
4. Deadline 12 Juni 2013, Ayo DAFTAR Lomba Gambar MANGROVEFIESTA - KOMPAS KAMPUS!
5. Pendaftaran Diperpanjang s.d. 7 Juni 2013, Ayo DAFTAR Photo Competition MANGROVEFIESTA - KOMPAS KAMPUS!
6. GRATIS! 12 - 13 Juni 2013, Ikuti Twitpic Competition MANGROVEFIESTA - KOMPAS KAMPUS!

Jangan lupa, akan ada kemeriahan kampanye Mangrove Flashmob, Mangrove Harlem Shake, Mangrove Freeze, Mangrove Longmarch, dan segala aksi-aksi MANGROVING seru lainnya.

Serunya lagi, akan ada HADIAH TOTAl JUTAAN RUPIAH dan semua peserta MANGROVEFIESTA, akan mendapat RIBUAN SERTIFIKAT! Keren, kan?

Informasi lebih lanjut, silahkan menghubungi Sdr. Gempar T. A. (0858 76 164 738).

Nah, tunggu apalagi, jangan sampai ketinggalan, turut berpesta bersama RIBUAN MANGROVER dari seluruh Indonesia. Kami tunggu kedatangan dan partisipasinya, ya.

Bagi yang ingin mengikuti lomba/kompetisi, jangan telat daftar, catat baik-baik tanggal dan ketentuannya. Semangat MANGROVER!

No comments:

Post a Comment